• Home
  • About
  • Contact Us
Thursday, April 22, 2021
RevivaLTV
  • Home
  • BetaNew!
  • Featured
  • News
  • Games
    • Dota 2
    • League Of Legends
    • Mobile Legends
    • PUBG
    • VALORANT
  • Profile
  • Opini
  • WikiHot!
No Result
View All Result
RevivaLTV
  • Home
  • BetaNew!
  • Featured
  • News
  • Games
    • Dota 2
    • League Of Legends
    • Mobile Legends
    • PUBG
    • VALORANT
  • Profile
  • Opini
  • WikiHot!
No Result
View All Result
RevivaLTV
No Result
View All Result

[Road to TI9] Profil Team Liquid: Andil Sang Kapten Kuroky

Rafdi Muhammad Habiburrahman by Rafdi Muhammad Habiburrahman
August 10, 2019
in Dota 2, Profile
Reading Time: 3min read
0
 
Share on FacebookShare on Twitter

Pada musim pertama Kuroky berseragam Team Liquid pada tahun 2015/2016, mungkin bisa dikatakan bahwa itu adalah musim yang mengecewakan, karena Kuroky gagal di The International 2016 dengan menduduki peringkat 7-8.

Perubahan roster setelah The International 2016 tidak menghasilkan perjalanan yang mulus, tapi dengan keteguhan hati sang kapten, Kuroky berhasil melihat potensi tersembunyi.

Mereka membutuhkan sesuatu yang lebih agresif tapi juga berhati-hati, dan itu ada pada diri GH, sang pubstar yang tidak begitu dikenal banyak orang. Setelah penambahan GH, Liquid langsung tacap gas. Dia menjadi angin segar di kapal mereka. Hembusan angin yang membawa mereka sampai ke Aegis pada tahun 2017.

BACA JUGA: [Road to TI9] Profil Virtus.pro: Waktunya Beruang Kutub Berhenti Hibernasi

Hasil gambar untuk Team Liquid TI7
Sumber: Dota 2

Tidak seperti kebanyakan tim lain yang telah memenangkan TI, Liquid tidak mulai jatuh. Mereka tidak melambat. Musim setelah kemenangan mereka di Seattle, Liquid tidak menunjukkan tanda-tanda kehilangan sinarnya.

Meskipun mereka tidak memenangkan Major sampai akhir musim, mereka secara konsisten masuk 5 besar. Kala itu, Team Liquid adalah harapan terbesar untuk memutus alur cerita “No repeat winners” yang telah ada di TI selama 8 tahun terakhir. Namun mereka gagal dan itu menyisakan lubang di kapal mereka.

Tanda-tanda pertama dari mereka dengan mengulur-ulur waktu menunjukan performa terbaiknya selama kualifikasi untuk Major pertama musim ini, The Kuala Lumpur Major. Eropa memiliki tiga slot yang dialokasikan, untuk tim seperti Liquid tentu hal itu adalah hal yang mudah.

Hasil gambar untuk Team Liquid TI7
Sumber: Wykrhm Reddy

Namun mereka gagal di kualifikasi regional Eropa. Team Liquid tentu bisa saja menuju Kuala Lumpur Major melalui turnamen DreamLeague Season 10 minor, tetapi mereka memutuskan untuk rehat sejenak.

Rentetan masalah berlanjut pada major berikutnya, Chongqin Majorg karena Liquid harus memanggil pemain pengganti di menit terakhir untuk Miracle-. 

Finis 8 besar, Team Liquid benar-benar mengesankan mengingat bagaimana stand-in mereka, yaitu Chu “shadow” Zeyu (juara TI6 bersama Wings Gaming) berbicara bahasa Inggris yang sangat terbatas dan memiliki jumlah waktu yang sangat terbatas untuk berlatih bersama tim.

Hasil gambar untuk shadow team liquid
Sumber: Team Liquid

Di major ketiga, yaitu DreamLeague Season 11, Team Liquid belum berhasil menutup lubang pada kapal mereka, di mana Team Liquid hanya berhasil finis di 13-16.

Team Liquid mulai kembali menunjukan permainan terbaiknya ketika memasuki MDL Disneyland Paris Major. Kita bisa melihat performa Team Liquid yang sudah lama dinanti-nanti. Mereka pun menjadi runner-up setelah melalui laga sengit di final melawan Team Secret dengan skor 3-2.

Sang kapten tetap merasa ada lubang di kapalnya dan berhasil menemukannya. Dengan keteguhan hati sang kapten, MATUMBAMAN harus dikeluarkan dan masuklah w33 untuk menutup lubang di kapal tersebut.

Dengan masuknya w33 di mana seorang pemain mid lane murni dan banyaknya hero pool, Team Liquid kembali menjadi runner-up di EPICENTER Major 2019.

Hasil gambar untuk team liquid epicenter 2019
Sumber: Dot Esports

Kali ini, sang kapten berusaha membawa kesuksesan kembali di kapalnya dengan anggota barunya di The International 2019. Berikut roster Team Liquid untuk TI9:

  1. Amer “Miracle-” Al-Barkawi
  2. Aliwi “w33” Omar
  3. Ivan Borislavov “MinD_ContRoL” Ivanov
  4. Maroun “GH” Merhej
  5. Kuro “Kuroky” Salehi Takhasomi

Apakah dengan keteguhan hati sang kapten, Team Liquid kembali mengulang kesuksesannya di The International 2017 dan menjadi tim yang menjuarai TI sebanyak 2 kali? bagaimana menurut sobat Revival mengenai kesempatan itu?

Tags: Keteguhan HatiprofilRoad to TI9Sang KaptenTeam LiquidThe International 2019TI9
Previous Post

Epsilon Esports Terungkap Tidak Membayarkan Gaji Pemainnya

Next Post

Kroenke Sports & Entertainment Batal Beli Slot LCS Echo Fox

Rafdi Muhammad Habiburrahman

Rafdi Muhammad Habiburrahman

Seorang lulusan Ilmu Komunikasi Universitas Brawijaya dengan konsentrasi Studi Media dan Komunikasi. Esports Enthusiast since 2010. Business Enq: Rafdi@revivaltv.id

Related Posts

Melondoto
Dota 2

Saran Melon Agar Scene Dota 2 Indonesia Berkembang Lagi

23 hours ago
Ramzes Natus Vincere
Dota 2

Ramzes Buka Suara Terkait Transfer Dirinya ke Na’Vi

1 day ago
Dragons blood book 2
Dota 2

Perjalanan Davion Memburu Terrorblade Akan Kembali di Dota Dragon’s Blood Book II

2 days ago
Next Post

Kroenke Sports & Entertainment Batal Beli Slot LCS Echo Fox

[Road to TI9] Profil ViCi Gaming: Api Harapan Baru Tiongkok

Dapat Ancaman Penembakan, Twitch Izinkan Karyawannya Bekerja di Rumah

Discussion about this post

  • Trending
  • Comments
  • Latest
xin mdl

Apabila Tak Dimainkan, Xinn Akui Siap Pindah dari RRQ Hoshi

April 18, 2021

Tak Disangka, Ferxiic Akui Mengidolai Pemain Rival EVOS Ini

April 16, 2021
Age Bigetron MPL Season 7

Pelatih BTR Jelaskan Perbedaan EVOS dengan Rekt atau LJ, Mana yang Lebih Baik?

April 17, 2021
LJ EVOS

LJ Sebut Kunci Utama EVOS Kalahkan RRQ di MPL Season 7

April 19, 2021
Xin Albert M2

Alasan James Tidak Mainkan Xin & Albert Bersamaan di M2

April 22, 2021
drian sanz

Drian Komentari Permainan Farming Cepat dari ONIC Sanz

April 22, 2021
sea games 2021

Resmi, Ini 8 Judul Esports yang Dipertandingkan di SEA Games 31

April 22, 2021

Seru! 5 Pertandingan Regular Season MPL S7 yang Paling Banyak Ditonton

April 22, 2021
 

RevivalTV - One Stop Esports Solution.
Media & Broadcasting company established in 2016 from Indonesia.

  • Home
  • About
  • Contact Us

© 2019 RevivalTV - One Stop Esports Solution.

No Result
View All Result
  • Home
  • Beta
  • Featured
  • News
  • Games
    • Dota 2
    • League Of Legends
    • Mobile Legends
    • PUBG
    • VALORANT
  • Profile
  • Opini
  • Wiki

© 2019 RevivalTV - One Stop Esports Solution.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In